sebutkan contoh seni rupa 3 dimensi
Jawaban:
patung
topeng
kriya
keramik
arsitektur
anyaman
Penjelasan:
semoga membantu kawan
Jawaban:
Seni rupa tiga dimensi dibagi menjadi dua, yaitu:
1. seni rupa tiga dimensi murni, yaitu karya seni rupa yang hanya memiliki unsur kreativitas dan ekspresi dengan tujuan
untuk dinikmati keindahannya saja. 2. seni rupa tiga dimensi terapan, yaitu karya seni rupa yang memiliki nilai praktis atau nilai kegunaan.
Contoh seni rupa tiga dimensi murni:
- patung relief
- arca
- topeng
- vas bunga
- guci boneka
- bangunan bersejarah
Contoh seni rupa tiga dimensi terapan (perabotan rumah tangga), yaitu :
- meja
- kursi
- lemari
- keset
- sapu lidi
- tas
- gelas
[answer.2.content]